Jumat, 28 September 2012

Abjad Braille

Louise Braille lahir di dekat Paris tahun 1809. Pada usia 3 tahun ia mengalami kecelakaan pada matanya. Akibatnya ia menjadi buta dan kemudian dikirim ke sekolah khusus bagi para tunanetra.
Ketika itu Louise belajar dengan menggunakan huruf uang dicetak timbul. Cara ini kurang praktis. Kemudian orang mulai menggunakan sistem penulisan dengan tanda titik. Charles Babier berhasil menemukan pengganti huruf abjad yang terdiri atas 12 titik.
Louise Braille lalu membentuk susunan huruf yang masing-masing menggunakan 6 titik. Hal ini lebih praktis daripada huruf temuan Charles Babier. Bentuk inilah yang sekarang kini kita kenal sebagai Abjad Braille.
Bagi yang belum tahu, bentuk dan susunan huruf pada Abjad Braille adalah sebagai berikut:
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V X Y Z 1-And 2-For 3-Of 4-The 5-With
Semoga bermanfaat !

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cheap international calls